Tanaman Pangan

Khasiat Mengejutkan Daun Seledri Selain Sebagai Pelengkap Masakan

Halo sahabat tanam. Apa kabar? Semoga kita semua selalu dalam keadaan sehat dan baik. Baik saya maupun anda tentu sudah tidak asing lagi dengan bahan pelegkap masakan yang satu ini, yaitu seledri. Seledri atau daun seledri sangan sering kali dijumpai dibanyak ragam bentuk masakan, ...

Daun Kenikir “Ulam Raja” Kaya Manfaat Berbunga Indah

Halo sahabat tanam. Apa kabar? Semoga kita semua selalu dalam keadaan sehat dan baik. Ulasan tanaman.com kali ini akan membahas tentang Kenikir, atau lebih tepatnya Daun Kenikir. Hmm, pasti sahabat tanam sudah membayangkan salah satu jenis tanaman hias dengan bunganya yang indah bukan. Benar ...

Sssttt!! Ternyata Daun Salam Tidak Hanya Digunakan Sebagai Rempah. Yuk Intip Khasiat dan Manfaatnya.

Halo sahabat tanam. Apa kabar? Semoga kita semua selalu dalam keadaan sehat dan baik. Siapa sih yang tidak mengenal saah satu bahan pemberi aroma dan cita rasa pada masakan satu ini. Yaitu daun salam. Daun hijau bertekstur licin mengkilap dengan aromanya yang harum khas ...

Sering Dimanfaatkan Sebagai Pelancar ASI, Daun Katuk Ternyata Kaya Akan Kandungan Nutrisi.

Siapa yang tidak mengenal daun katuk? Yap, tanaman pangan berupa sayuran ini umum sekali dikonsumsi oleh sebagian besar masyarakat lokal. Daun katuk atau yang memiliki nama Ilmiah Sauropus androgynus adalah jenis tumbuhan-tumbuhan berbunga dalam keluarga Phyllanthaceae ­–tau suku tanaman meniran. Tidak diketahui secara pasti ...

Mengetahui Lebih Jauh Si Merah Dari Papua, BUAH AJAIB Timur Indonesia

Hallo sahabat tanam. Apa kabar? Semoga kita semua selalu dalam keadaan sehat dan baik.Kali ini kita akan kemabali membahas ragam tanaman yang boleh jadi tanaman tersebut merupakan tanaman langka berkhasiat, yang bahkan kita sendiripun tidak mengetahui bahwa tumbuh-tumbuhan ini ada disekitar kita.Yaitu Buah Merah ...

Jangan Salah! Berikut Ini Buah Yang Sebaiknya Dikonsumsi dan Dilarang Bagi Penderita Diabetes.

Halo sahabat tanam. Apa kabar? Semoga kita semua selalu dalam keadaan sehat dan baik, Tahu kah anda, penyakit diabetes merupakan penyakit keturunan yang dapat mengakibatkan keturunan kita beresiko dua kali lipat dari kita. Mengerikan ya. Ulasan kali ini akan membahas tentang karakteristik penyakit diabetes ...

Pemilik Tekanan Darah Tinggi Wajib Mengkonsumsi 5 Jenis Buah-Buahan Dibawah Ini.

Tekanan darah tinggi atau biasa disebut dengan hypertensi merupakan kondisi serius yang harus ditangani secara tepat dan cepat. Kondisi seseorang yang menderita tekanan darah tinggi dapat memicu resiko terjadinya komplikasi dari penyakit-penyakit kronis seperti jantung,stroke, gagal ginjal, bahkan tidak sedikit pula yang berujung denga ...

Jangan Asal Makan Buah! Berikut Ini 10 Buah Yang Direkomendasikan Bagi Penderita Asam Lambung Tinggi

Hallo sahabat tanam. Apa kabar? Semoga kita semua selalu dalam keadaan sehat dan baik, Kali ini kita akan membas mengenai tanaman buah untuk asam lambung yang dikonsumsi oleh orang-orang dengan gangguan lambung, seperti tingkat asam lambung yang tinggi atau yang lebih dikenal dengan sebutan ...

Sukun, Buah Nikmat Bergizi Tinggi Pengganti Nasi.

Buah Sukun adalah tanaman buah yang memiliki ciri-ciri sebagai tanaman Kultivar. Tanaman kultivar sendiri adalah tumbuh-tumbuhan yang telah disleksi hingga menghasilkan buah yang tidak berbiji seperti buah kebanyakan yang kita ketahui. Buah tidak berbiji itulah yang disebut sebagai buah sukun. Tanaman sukun  memiliki nama ...

Buah Kersen, Si Mungil nan Manis Yang Berkhasiat.

Buah Kersen, alias Buah Seri, alias Buah Ceri Asia, alias Buah Talok, alias Buah Kerukup Siam adalah buah mungil yang memiliki rasa manis apabila telah masak. Buah kersen disebut Muntingia calabura dalam bahasa Latinnya, dan mempunyai banyak nama daerah lokal seperti yang disebutkan diatas. ...

Mengenal Jenis-Jenis Tanaman Pangan Di Indonesia

Tanaman pangan adalah bentuk dari tumbuhan untuk memenuhi kebutuhan hidup akan makanan. Tanaman pangan sendiri adalah segala jenis tanaman baik rupa, rasa, bau dan zat yang terkandung didalamnya yang dapat diolah menjadi sumber energi baik bagi manusia maupun beberapa jenis hewan herbivora yang hanya ...

Langkah Mudah Menanam Bawang Putih di Rumah

Tanaman Bawang putih merupakan salah satu bahan penyedap rasa yang wajib ada di dapur anda. Bahkan, daunnya pun tak kalah penting dalam menambah kenikmatan rasa masakan. Sebagian orang membudidayakan bawang putih ini di kebun maupun di halaman rumah karena pasokannya yang tidak pernah putus, ...